-
Kambing Gibas si Daging Empuk
Bismillah, Apakah saudara pernah mendengar kambing Gibas? pasti pernah ya. Kambing gibas atau domba atau biri-biri atau masyarakat bilang kambing gembel. Memiliki banyak keunggulan. Dan yang sangat terkenal daging kambing gibas ini sangat empuk. Dan sangat cocok untuk dihidangkan untuk acara aqiqah ataupun qurban. Berikut beberapa keistimewaan dari pada kambing gibas atau biri-biri atau kambing gembel. Insya ALLOH Keistimewaan atau kelebihan daripada Kambing Gibas atau domba yaitu : Daging Kambing Gibas sangat lah empuk Dari Sisi Pemeliharaan Mudah ,yang terpenting ada tempat untuk kambing berteduh Tahan cuaca walaupun cuaca dingin atau panas kambing jenis ini jarang sekali sakit Makanannya bisa dari rumput hijau yg ada dipekarangan rumah atau rumput kering bisa…